 |
Provinsi Papua Bahasa Kombai Kali (Tajan) dituturkan oleh etnik Kombai Tajan (Kali) di Dusun Viru RT 3, Distrik Yaniruma, Kabupaten Boven Digoul, Provinsi Papua. Kampung lain yang menuturkan bahasa itu adalah Kampung Basman, Yafufla, Tarua, Wakuma, dan Merokima. Bahasa lain yang dituturkan di Dusun Viru RT 3 adalah bahasa Korowai Lumpur. Menurut pengakuan penduduk, Kampung Wanggemalo dan ...
Dilihat: 1250 kali
Provinsi Kalimantan Tengah
Bahasa Mentaya dituturkan oleh masyarakat di Desa Tewei Hara, Kecamatan Mentaya Hulu, Kabupaten Kotawaringin Timur, Provinsi Kalimantan Tengah.
Berdasarkan hasil penghitungan dialektometri, isolek Mentaya merupakan sebuah bahasa dengan persentase perbedaan berkisar 89%—95,75% jika dibandingkan dengan bahasa-bahasa lainnya yang ada di Provinsi Kalimantan ...
Dilihat: 1250 kali
Provinsi Nusa Tenggara Timur Bahasa Tabundung dituturkan di Desa Billa, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, Pulau Sumba, Provinsi NTT. Menurut pengakuan penduduk, wilayah tutur bahasa Tabundung berbatasan dengan wilayah tutur bahasa Kambera di sebelah utara. Di sebelah timur, utara, dan selatan Desa Billa juga merupakan wilayah tutur bahasa Tabundung. Berdasarkan penghitungan ...
Dilihat: 1247 kali
Provinsi Maluku Bahasa Buru dituturkan oleh masyarakat di Desa Wamlana dan Waereman, Kecamatan Fena Leisela, Kabupaten Buru dan Desa Fogi, Kecamatan Kepala Madan, Kabupaten Buru Selatan, Provinsi Maluku. Bahasa Buru dituturkan juga di sebelah timur, barat, utara, dan selatan kedua desa itu. Berdasarkan hasil penghitungan dialektometri, isolek Buru merupakan sebuah bahasa dengan persentase ...
Dilihat: 1247 kali
Provinsi Papua Bahasa Mek Nipsan dituturkan oleh masyarakat Kampung Nipsan, Distrik Nipsan, Kabupaten Yahukimo, Provinsi Papua. Bahasa itu juga dituturkan di sebelah timur Kampung Nipsan, yaitu Kampung Nalca, di sebelah barat, yaitu Kampung Kosarek, di sebelah utara, yaitu Kampung Pini, dan di sebelah selatan, yaitu Kampung Lelambo.
Berdasarkan hasil penghitungan dialektometri, isolek Mek ...
Dilihat: 1244 kali
Provinsi Papua Bahasa Dani Bawah dituturkan oleh Asotipo di Kampung Putageima, Distrik Asotipo, Kabupaten Jayawijaya, Provinsi Papua. Menurut pengakuan penduduk, kampung di sebelah timur Putageima adalah Asotipo, sebelah barat adalah Maikelson, dan sebelah utara adalah Air Garam yang masyarakatnya juga merupakan penutur bahasa Dani Bawah.
Berdasarkan hasil penghitungan dialektometri, isolek ...
Dilihat: 1244 kali
Provinsi Nusa Tenggara Timur Bahasa Lamaholot dituturkan di Desa Ratulodong, Desa Sinarhadigala, Desa Ile Padung, dan Desa Paingnapang, Kecamatan Tanjung Bunga; di Desa Pululera, Desa Boru, Desa Lewoingu, Desa Tanah Lein, Desa Lemanu, Pamakayo, dan Desa Watobuku, Kecamatan Solor Timur; di Desa Wulublolong dan Desa Watobuku, Kecamatan Naga Wutung; di Desa Pasir Putih, Desa Oringbele, Desa ...
Dilihat: 1239 kali
Provinsi Papua Bahasa Boi dituturkan oleh masyarakat Kampung Nadofuai (Berai), Distrik Waropen Atas, Kabupaten Waropen, Provinsi Papua. Menurut pengakuan penduduk, bahasa Boi juga dituturkan oleh masyarakat Kampung Sawri Sirami dan Rawiwa.
Berdasarkan hasil penghitungan dialektometri, isolek Boi merupakan sebuah bahasa dengan persentase ...
Dilihat: 1238 kali
Provinsi Maluku Bahasa Letti dituturkan oleh masyarakat di (1) Desa Tutukey, Kecamatan Pulau Leti, Kabupaten Maluku Barat Daya; (2) Desa Wonreli, Kecamatan Pulau-pulau Terselatan, Kabupaten Maluku Barat Daya; (3) Desa Jerusu, Kecamatan Kepulauan Romang, Kabupaten Maluku Barat Daya; dan (4) Desa Arwala, Kecamatan Wetar Timur, Kabupaten Maluku Barat Daya, Provinsi Maluku. Bahasa itu terdiri atas ...
Dilihat: 1238 kali
Provinsi Nusa Tenggara Timur Bahasa Kamang dituturkan di Desa Waisika, Kecamatan Alor Timur Laut, Kabupaten Alor, Provinsi NTT. Menurut pengakuan penduduk, wilayah tutur bahasa Kamangberbatasan dengan wilayah tutur bahasa Kula (bahasa Kulatera) dan Kolana di sebelah timur, bahasa Abui (Aboa) di sebelah barat, serta bahasa Abui (Aboa) dan Kiraman di sebelah selatan. Berdasarkan penghitungan ...
Dilihat: 1235 kali
|
 |