Peneliti : N.A. Ponulele, Abdul Gani Hali, Ilyas Abdul Hamid, Saharuddin Barasandji Tanggal Penelitian : Abstrak :Ungkapan dan peribahasa Kaili merupakan bagian budaya masyarakat Kaili yang masih tampak perannya dalam pemakaian bahasa Kaili sehari-hari. Pesan pendidikan, hiburan, dan aspek sosial lainnya banyak disampaikan melalui uangkapan dan peribahasa ini. Penelitian ini juga membahas aspek ...
Dilihat: 1274 kali
Peneliti : Dalwiningsih, dkk. Tanggal Penelitian : 01-01-2007 Abstrak :Tujuan penelitian ini adalah mengungkap pengaruh keefektivan bahasa Jawa pada kosakata siswa kelas VI SD. Teori yang digunakan adalah teori semantik Chafe. Sumber data penelitian ini adalah karangan berbahasa Jawa dan hasil tes kosakata siswa kelas VI SD di Kota Surabaya. Data penelitian ini adalah kosakata bahasa Jawa menurut ...
Dilihat: 1271 kali
Peneliti : Sarman , S.Pd Tanggal Penelitian : Dipublikasikan : TERBIT Tahun Terbit : 2013 Abstrak :Sebagai salah satu produk budaya, sastra lisan mempunyai hubungan yang erat dengan kehidupan masyarakat tempat sastra lisan tersebut berada, baik dalam hubungannya dengan masyarakat pada masa lalu, sekarang, maupun masa yang akan datang. Hubungan tersebut dapat dilihat melalui berbagai tanda dan ...
Dilihat: 1268 kali
Peneliti : Endah Tri Priyatni, dkk Tanggal Penelitian : 01-01-2003 Abstrak :Tujuan penelitian ini adalah mengungkap sistem sapaan kekerabatan dan nonkekerabatan bahasa Madura yang digunakan untuk pelaku kedua. Teori yang dipakai dalam penelitian ini adalah teori pragmatik dengan menguraikan pemilihan bentuk bahasa, penentuan norma berbahasa, karakteristik kata sapaan, jenis kata sapaan, sistem ...
Dilihat: 1265 kali
Peneliti : Soetoko, dkk. Tanggal Penelitian : 01-01-1998 Abstrak :Tujuan penelitian ini adalah mengungkap hakikat dan identitas wacana hajatan sebagai bentuk peristiwa komunikasi. Pengumpulan data dilakukan dengan metode simak dan cakap. Analisis data dilakukan dengan metode agih dan metode padan pragmatik.
Penelitian ini mengungkapkan bahwa wacana hajatan memiliki bentuk formal dan karakter ...
Dilihat: 1262 kali
Peneliti : I Wayan Nitayadnya Tanggal Penelitian : 21-10-2014 Dipublikasikan : TERBIT Tahun Terbit : 2012 Abstrak :Kegiatan penulisan dan pemublikasian sastra Indonesia di daerah telah dimulai sejak awal abad 20, tahun 1950 merupakan tonggak kelahiran sastra di Sulawesi Tengah. pokok permasalahan adalah keadaan masyarakat dan budaya Sulawesi Tengah sebagai latar belakang etnografis ...
Dilihat: 1262 kali
Peneliti : Drs. Umar Solikhan, M.Hum Tanggal Penelitian : Dipublikasikan : TERBIT Tahun Terbit : 2013 Abstrak :Pemakaian bahasa Indonesia, khususnya dalam informasi dan iklan, di tempat umum di wilayah Pangkalpinang belum menggambarkan pemakaian bahasa Indonesia yang baik dan benar. Kesalahan pemakaian paling banyak terjadi pada bidang ejaan, disusul kesalahan-kesalahan lain seperti pada bentuk ...
Dilihat: 1256 kali
Peneliti : Radhiah Mardhiah Amin Tanggal Penelitian : Abstrak :Indonesia, sebagai satu daerah yang multibahasa ditandai dengan adanya beratus-ratus bahasa daerah yang tersebar diseluruh tanah air, setiap bahasa daerah didukung oleh penutur yang tidak sama jumlahnya. Bahasa Balaesang salah satu bahasa daerah di Sulawesi Tengah yang terdapat di Kabupaten Donggala, bahasa ini merupakan bahasa yang ...
Dilihat: 1256 kali
Peneliti : Dra. Ni Luh Partimi, M.Hum Tanggal Penelitian : 01-09-1996 Dipublikasikan : TERBIT Abstrak :Dalam bahasa Bali, peran konstituen pusat dapat dibedakan atas lima jenis, yaitu peran aktif, peran pasif, peran refleksif, peran resiprokatif, dan peran prosesif. peran-peran itu dalam kalimat berkedudukan sebagai pusat.Struktur peran kalimat tunggal berpredikat verbal dalam bahasa Bali dapat ...
Dilihat: 1250 kali
Peneliti : Awaludin Rusiandi Tanggal Penelitian : 01-01-2006 Abstrak :Penelitian ini berusaha mengungkap fenomena campur dan alih kode yang terdapat dalam dialog ketoprak humor. Fokus penelitian ini adalah menemukan faktor-faktor penyebab pemeran ketoprak humor melakukan campur dan alih kode. Sumber data penelitian ini adalah acara ketoprak humor yang ditayangkan oleh Televisi Pendidikan ...
Dilihat: 1248 kali
|