Orang-Orang Trans merupakan novel karya Nh. Dini yang diterbitkan pada tahun 1985 dengan ketebalan 205 halaman dan terbagi atas 12 bab. Novel tersebut masih berbentuk naskah ketikan di atas kertas dorslak yang tersimpan di Pusat Dokumentasi Sastra H.B Jassin, Jakarta. Tahun 1985 pula novel tersebut sudah diterbitkan oleh penerbit Sinar Harapan.
Novel tersebut mengisahkan seorang tokoh ...
Dilihat: 995 kali
Kita Lahir sebagai Dongengan merupakan kumpulan sajak karya Soni Farid Maulana. Sebagai sajak-sajak pilihan Soni dalam kurun waktu enam tahun, yaitu sejak tahun 1984—2000. Kita Lahir sebagai Dongengan diterbitkan di Magelang tahun 2000 oleh penerbit Indonesia Tera. Enam puluh delapan sajak yang tersebar di berbagai meia seperti Pikiran Rakyat, Berita Buana, Bandung Pos, dan Horison terangkum ...
Dilihat: 992 kali
Raumanen merupakan novel karya Marianne Katoppo yang dicetak oleh PT Dian Rakyat dan diterbitkan pertama kali pada tahun 1977 oleh Penerbit Gaya Pavorit Press, Jakarta, dan cetakan kedua pada tahun 1986. Foto kulit muka novel ini merupakan karya Leo Suryaningtyas. Pada tahun 2006 diterbitkan kembali oleh Metafor Publishing, Jakarta, dengan jilid dan kemasan yang baru.
Semula novel itu ...
Dilihat: 983 kali
Katak Hendak Jadi Lembu, sebuah novel yang dikarang oleh Nur Sutan Iskandar. Novel itu diterbitkan pertama kali pada tahun 1935 oleh Balai Pustaka, Jakarta. Katak Hendak Jadi Lembu dicetak untuk kedua kalinya pada tahun 1952 juga oleh Balai Pustaka, Jakarta.
Novel itu mengisahkan kehidupan seorang priyayi ambtenar, Suria, yang menjabat sebagai Manteri Gubernemen di kota Sumedang. ...
Dilihat: 971 kali
Hati Yang Damai merupakan novel karya Nh. Dini diterbitkan oleh Pustaka Jaya, terbit pertama kali tahun 1961, cetakan ke-2 tahun 1976. Hati yang Damai mengisahkan Dati dengan bekas kekasihnya baru pindah ke kota tempat tinggalnya. Laki-laki itu bernama Sidik, seorang pria yang sudah mulai tua, tetapi semangatnya dalam mengejar cinta masih terlihat kuat. Dati hampir menyesal, mengapa ia mau ...
Dilihat: 959 kali
"Selamat Jalan Anak Kufur" merupakan drama satu babak karya Utuj Tatang Sontani yang diterbitkan pada tahun 1956 dalam majalah Indonesia VII/8. Drama itu merupakan cerita yang memiliki gagasan pokok tentang pembangkangan atas pemilik "modal", yakni germo yang mengatur hidup pelacur. "Selamat Jalan Anak Kufur" merupakan kisah hidup seorang anak gadis yang bernamaTiti. Titi bekerja sebagai ...
Dilihat: 953 kali
Dan Senja pun Turun merupakan novel karya Nasjah Djamin yang diterbitkan oleh Sinar Harapan, Jakarta, pada tahun 1982. Buku ituberukuran 13 x 19 cm dengan ketebalan 195 halaman, dan terdiri atas 17 bab. Pada halaman belakang buku itu dicantumkan riwayat singkat mengenai pengarang disertai dengan foto dirinya.
Dalam novel itu ditampilkan pelaku utama, Anwar, sebagai sosok supernatural. ...
Dilihat: 953 kali
Dan Perang Pun Usai merupakan novel karya Ismail Marahimin yang diterbitkan pertama kali tahun 1977 oleh Pustaka Jaya. Novel tersebut ditulis untuk mengikuti Sayembara Mengarang Roman Dewan Kesenian Jakarta pada tahun 1977 dan novel itu menjadi juara kedua. Novel itu mengisahkan nasib manusia tiga bangsa, yaitu Jepang, Belanda, dan Indonesia sewaktu Jepang kalah perang oleh Sekutu sekitar ...
Dilihat: 950 kali
Dokter Rimbu merupakan novel karya El Hakim (Abu Hanifah). Cetakan pertamanya diterbitkan oleh Balai Buku Indonesia pada tahun 1952 dan cetakan kedua oleh Penerbit dan Balai Buku Ichtiar, Jakarta, tahun 1979 dengan tebal 221 halaman. Isinya menceritakan perjuangan dr. Hakam sebagai dokter muda di daerah hutan dan rimba (rimbu). Ia seorang sarjana ilmu kedokteran yang ditempatkan di daerah ...
Dilihat: 944 kali
Kubah merupakan novel karya Ahmad Tohari yang diterbitkan pertama kali oleh Pustaka Jaya, Jakarta, tahun 1980. Novel tersebut kemudian diterbitkan ulang pada tahun 1995 oleh Penerbit Gramedia. Ada perbedaan jumlah halaman antara terbitan pertama dan terbitan kedua. Terbitan pertama tebalnya 184 halaman, sedangkan terbitan kedua tebalnya 189 halaman. Perbedaan lainnya terletak pada gambar ...
Dilihat: 938 kali
|