Halaman Beranda
Data Referensi Kebahasaan dan Kesastraan
Ahli Bahasa
Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (BIPA)
Bahasa Daerah Di Indonesia
Duta Bahasa
KBBI
Penelitian Bahasa
Registrasi Bahasa
UKBI
Indeks Pemanfaatan Bahasa Daerah
Indeks Kemahiran Berbahasa
Revitalisasi Bahasa Daerah
Gejala Sastra
Hadiah/Sayembara Sastra
Karya Sastra
Lembaga Sastra
Media Penyebar/Penerbit Sastra
Pengarang Sastra
Penelitian Sastra
Registrasi Sastra Cetak
Registrasi Sastra Lisan
Registrasi Manuskrip
Pencarian lanjut berdasarkan kategori kebahasaan dan kesastraan
Statistik
Info
Peneliti : Zakiyah M. Husba, S.S.
Tanggal Penelitian :
Dipublikasikan : TERBIT
Tahun Terbit : 2007
Abstrak :
Perkembangan sastra pada salah satu daerah akan berpengaruh pada perkembangan budaya pada daerah itu sendiri. Memahami puisi sebagai alat ekspresi manusia dalam mengungkapkan ide merupakan salah satu cara untuk memahami diri, kehidupan, dan budaya. Keberadaan sastra lama hingga saat ini merupakan kekayaan budaya yang telah menjadi bagian dalam kesusastraan nasional. Puisi-puisi modern menjadi salah satu penentu bagi perkembangan puisi di Sulawesi Tenggara.
Sebuah karya sastra (puisi) memiliki nilai estetik apabila terbentuk dari unsur-unsur yang mencerminkan satu kesatuan yang utuh. Unsur-unsur tersebut harus membentuk satu struktur yang memiliki kriteria estetik. Kesamaan struktur atau adanya pengaruh pada satu puisi dengan puisi lainnya merupakan kewajaran dalam berkarya. Karya sastra yang memiliki pengaruh berbeda dengan karya sastra hasil tiruani. Puisi-puisi modern Sulawesi Tenggara memiliki struktur yang terbentuk dari unsur-unsur tertentu yang dapat menimbulkan rasa kepuitisannya. Meskipun belum optimal, puisi-puisi tersebut merupakan hasil dari proses kreatif yang dapat dikatakan memiliki kriteria estetik.