|
Provinsi Papua Bahasa Ambai dituturkan oleh masyarakat Kampung Ambai II, Distrik Kepulauan Ambai, Kabupaten Kepulauan Yapen, Provinsi Papua. Berdasarkan pengakuan penduduk, bahasa itu juga dituturkan oleh masyarakat yang tinggal di sebelah timur, barat, utara, dan selatan Kampung Ambai II.
Berdasarkan hasil penghitungan dialektometri, isolek Ambai merupakan sebuah bahasa dengan persentase ...
Dilihat: 2729 kali
Provinsi Papua Bahasa Amungkal (Amume) dituturkan oleh masyarakat Kampung Kiliarma, Distrik Agimuga, Kabupaten Mimika, Provinsi Papua. Menurut pengakuan penduduk, wilayah tutur bahasa Amungkal (Amume) berbatasan dengan wilayah tutur bahasa Augigan, Dauga, dan Amungme di sebelah timur Kampung Kiliarma. Di di sebelah barat Kampung Kiliarma pun, yaitu Kampung Fakafuka dituturkan juga bahasa Sempan. ...
Dilihat: 2729 kali
Provinsi Kalimantan Selatan
Bahasa Berangas dituturkan oleh masyarakat di Kelurahan Berangas, Kecamatan Alalak, Kabupaten Barito Kuala, Provinsi Kalimantan Selatan. Menurut pengakuan penduduk, di sebelah barat, timur, utara, dan selatan Desa Berangas dituturkan bahasa Banjar.
Berdasarkan penghitungan dialektometri, isolek Berangas merupakan sebuah bahasa dengan persentase perbedaan di atas ...
Dilihat: 2728 kali
Provinsi Nusa Tenggara Timur Bahasa Batu dituturkan di Desa Batu, Kecamatan Pantar, Kabupaten Alor, Provinsi NTT. Menurut pengakuan penduduk, di sebelah barat Desa Batu dituturkan bahasa Teiwa, di sebelah utara dituturkan bahasa Alor, dan di sebelah selatan dituturkan bahasa Kaera. Berdasarkan penghitungan dialektometri, isolek Batu merupakan sebuah bahasa dengan persentase perbedaan berkisar ...
Dilihat: 2725 kali
Provinsi Papua Bahasa Afilaup dituturkan oleh etnik Kawe di Kampung Kawe, Distrik Awinbon, Kabupaten Pegunungan Bintang, Provinsi Papua. Bahasa Afilaup digunakan juga di sebelah barat Kampung Kawe, yaitu Kampung Abuwage, Danokit, Waliburu, dan Biwage. Menurut pengakuan penduduk, di sebelah timur Kampung Kawe, yaitu Kampung Mikir dituturkan bahasa Nai; di sebelah utara, yaitu di Kampung ...
Dilihat: 2716 kali
Provinsi Maluku Bahasa Barakai dituturkan oleh masyarakat diDesa Gomo-Gomo, Lorang, Mariri, Kobasel Timur, dan Kobasel Fara, Kabupaten Kepulauan Aru, Provinsi Maluku. Bahasa ini mempunyai empat dialek, yaitu (1) dialek Gomo-Gomo yang dituturkan di Desa Gomo-Gomo, Kecamatan Aru Tengah Selatan; (2) dialek Lorang yang dituturkan di Desa Lorang, Kecamatan Aru Tengah; (3) dialek Mariri yang dituturkan ...
Dilihat: 2710 kali
Provinsi Papua Barat
Bahasa Tehit Dit (Tehit Tua) dituturkan di Kampung Wersar, Distrik Teminabuan, Kabupaten Sorong Selatan, Provinsi Papua Barat. Selain di Kampung Wersar, bahasa ini juga dituturkan di kampung-kampung lain antara lain di Sirbau, Keyen, dan Wermit. Bahasa Tehit Dit ini oleh masyarakat penuturnya juga disebut Tehit Tua. Selain bahasa Tehit Dit (Tehit Tua) , di Kampung Wersar ...
Dilihat: 2699 kali
Provinsi Papua Barat Bahasa Arandai dituturkan di Kampung Botonik (Arandai), Distrik Arandai, Kabupaten Teluk Bintuni, Provinsi Papua Barat. Penutur bahasa Arandai diperkirakan sebanyak 176 orang. Selain penduduk asli kampung ini, etnik lain dengan jumlah yang kecil (etnik Ternate, Jawa, dan Bugis) juga tinggal di kampong ini. Bahasa ini dituturkan juga di Kampung Kandarin, Kecap, Irira, Baru, ...
Dilihat: 2686 kali
Provinsi Papua Bahasa Awyu Meto (Awyu Metto) dituturkan oleh masyarakat Kampung Metto, Distrik Ki, Kabupaten Boven Digoel, Provinsi Papua.
Berdasarkan hasil penghitungan dialektometri, isolek Awyu Meto (Awyu Metto) merupakan sebuah bahasa dengan persentase perbedaan berkisar ...
Dilihat: 2681 kali
Provinsi Sumatra Selatan
Bahasa Komering dituturkan di wilayah Desa Negeri Batin, Desa Sriwangi, Kecamatan Semendawai Suku III; Desa Campang Tiga, Kecamatan Cempaka; Desa Sukaraja,; Desa Pulau Negara, Kecamatan Lubuk Linggau Timur; Desa Batu Raja Bungin, Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur (OKU), Kabupaten Ogan Komering Ulu, dan Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan, Provinsi Sumatra Selatan. ...
Dilihat: 2678 kali
|
|